Breaking News

Merangkai Sendiri Trafo CT Untuk Ngecas Aki Mobil

Goldcaptain | Senin, 01/07/2019 | 05:01 WIB

  Elektro News

Goldcaptain - Untuk ngecas, adaptor (biasanya) yang digunakan tegangan-nya harus melebihi 12 Volt, sedangkan aki 12 Volt ~ 14 Volt saat full charge. Jadi dengan memberikan 2 dioda, 1 elko dan 2 resistor seri bisa untuk mengecas aki.

Lihat juga: Cara Menyalakan atau Memanaskan Air di Mobil dengan Dispenser

Dioda berfungsi untuk mencegah tegangan balik dari aki ke adaptor saat adaptor dimatikan. Elko untuk mengumpulkan arus/ tempat cadangan arus agar selalu stabil, sedangkan Resistor untuk membatasi arus yang masuk ke aki. Resistor bisa anda memakai lampu led/ rem motor.

Yang anda harus perhatikan adalah rangkaian polaritas nya harus benar, tidak boleh terbalik sama sekali karena akan merusakkan adaptor. Sebagai bahan referensi anda bisa menyimak gambar di bawah ini:


Keterangan:
  1. T= Trafo
  2. D= Dioda
  3. R= Resistor
  4. C= Elko

Tidak ada komentar